Saturday, September 24, 2011

Tutorial Mengatasi Error JVM Dengan BBSAK

Selama ini masih banyak yang bingung pada saat mereload file cod atau men-software dengan Desktop Manager atau dengan software uploader


Gambar diatas adalah sebagai contoh pada saat software uploader error menuju area JVM untuk me-reload file cod pada handheld

Ada banyak cara memang untuk mengatasi nya tapi pada kesempatan ini saya akan coba membagi sedikit tutornya dengan menggunakan BBSAK

Berikut tutornya :

Pastikan BB anda bisa connect pada bbsak meskipun error
Lakukan penggunaan wipe pada bb contoh :


Setelah memasuki error code 507

Install file cod yang ada di folder C:Program FilesCommon FilesResearch In MotionSharedLoader Files9780xx_v6.0.0.570_P6.xxxxJava
Saat melakukan reload pilih size file cod dari yang terkecil dulu seperti ini


Semoga bermanfaat



Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

0 comments:

Post a Comment

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Bluehost Coupons